Melengkapi varian sebelumnya dan selalu berinovasi dengan teknologi baru, ASUS ROG selalu memperkenalkan produk laptop gamingnya menyesuaikan kebutuhan dan kenyamanan penggunanya. Kali ini ASUS ROG bakal meluncurkan laptop gaming yang dilengkapi dengan prosesor Intel Core Generasi ke-13 (Raptor Lake) dan beberapa upgrade lain dengan fitur terbarunya.
Read more