Beragam fitur dan kelebihan di dalam suatu smartphone terbaru terus ditawarkan kepada masyarakat, produsen smartphone membuat produk dengan teknologi terkini menyesuaikan dengan kebutuhan para konsumennya. Tanggal 13 Oktober 2022 OPPO Indonesia memperkenalkan smartphone OPPO A77s, seri A yang hadir dengan fitur tertinggi di kelasnya tentu dengan prosessor terbaru Snapdragon 680.
Read moreTag: #Snapdragon
Snapdragon Sound Memberikan Pengalaman Audio Lebih Baik
Qualcomm Snapdragon merupakan brand dari salah satu SoC (prosesor) yang digunakan di berbagai gadget di dunia, teknologi yang digunakan mencakup banyak hal. Audio tidak luput dari peran SoC dari Snapdragon ini, teknologi audio yang digunakan telah berkembang jauh dari teknologi sebelum. Qualcomm menghadirkan Snapdragon Sound dengan inovasi mobile untuk audio dan konektivitas yang lebih baik.
Read more